Entradas

60 Kata-kata motivasi kerja, inspiratif dan menambah semangat

Imagen
60 Kata-kata motivasi kerja, inspiratif dan menambah semangat "Bekerjalah 2 atau 3 kali lebih banyak dari orang lain, karena usaha tidak pernah membohongi hasil." (Chairul Tanjung) Mendro.kjl Mendro.kjl -  Salah satu tugas seorang pekerja yakni menyelesaikan tanggung jawab dan kewajiban sesuai tenggat waktu yang ditentukan. Tak dipungkiri terkadang ada waktu dimana kamu nggak semangat dalam melakukannya. Namanya kehidupan terkadang memang menemukan beberapa rintangan kecil yang bisa melunturkan rasa semangat kerja. Rasa bosan, lelah, dan tak bersemangat kerap dialami oleh siapapun. Bahkan mungkin beberapa pekerjaan yang kamu lakukan nggak sesuai dengan espektasi bisa memberikan kesan monoton dan membosankan. Terlebih ketika kamu berada dalam titik kebosanan dimana pekerjaan menumpuk dan suasana tempat kerja nggak kondusif bisa menguras cukup banyak tenaga dan pikiran. Tentunya hal tersebut nggak boleh dibiarkan berlarut-larut. Di saat seperti itu mungkin kamu membutuhkan wakt

Alternatif Hidup Sehat dengan Produk Pilihan Tokopedia

Imagen
Alternatifhidup.com - Dokter Yunani, Herophilos (335-280 SM), menempatkan kesehatan sebagai urusan yang melandasi segala sesuatu. Katanya, “Ketika kesehatan tiada, kebijaksanaan tak terungkap, kesenian tak terwujud, kekuatan tak bertuah, kekayaan tak berguna, dan kecerdasan tak bisa diterapkan." Tanpa kesehatan, semua potensi yang melekat pada diri manusia kecil kemungkinan bisa diberdayakan. WHO menyebut demi mendapatkan kesehatan yang optima, seseorang perlu mengonsumsi  25-29 gram serat per hari . Ketimbang orang yang mengonsumi sedikit serat, mereka yang mendapat asupan banyak serat bahkan dinyatakan mengalami penurunan 15-30 persen dalam semua penyebab kematian serta kematian terkait kardiovaskular (penyakit yang berkaitan dengan jantung dan pembuluh darah). Sumber utama serat, publik tahu, adalah buah-buahan dan sayuran. Buah yang mengandung serat tinggi antara lain apel, jeruk, dan pir. “Satu apel berukuran sedang dengan berat sekitar 182 gram mengandung 4,4 gram serat. Jum

Menyusun Teks Inspiratif

Imagen
Menyusun Teks Inspiratif   Mendro.kjl - Pernahkah kalian membaca suatu teks atau cerita yang membuat kalian tiba-tiba ingin melakukan sesuatu? Misalnya, kalian membaca cerita tentang anak kucing yang kesulitan mencari makan karena kehilangan induknya, kemudian kalian terdorong untuk memberi makan kucing yang sering mampir ke rumah kalian. Teks atau cerita tersebut termasuk ke dalam teks inspiratif. Selain mendorong pembaca untuk melakukan sesuatu, teks inspiratif juga memicu pembaca mendapatkan ide atau pemikiran baru. Tidak jarang, teks ini memberikan semangat bagi pembacanya. Ada beberapa tujuan dari ditulisnya teks inspiratif. Pertama adalah untuk memberikan motivasi. Ketika pembaca membaca cerita orang lain, mereka diharapkan agar terdorong untuk melakukan hal yang dijelaskan dalam cerita. Kedua adalah menggugah semangat. Saat penulis menyampaikan pencapaian yang membanggakan, pembaca akan termotivasi untuk melakukan hal yang sama agar memperoleh pencapaian yang serupa. Ketiga adal

Cerita Inspiratif yang Bisa Memotivasi Hidup dan Bisa Membuka Hati

Imagen
Cerita Inspiratif –  Di dunia tentunya tidak sedikit orang yang merasa gagal dalam menjalani kehidupannya. Hal tersebut bisa terjadi karena sebuah rasa keputusasaan dan semangat hidup yang hilang. Padahal yang perlu kita semua pahami adalah segala hal yang terjadi dalam hidup ini sudah menjadi takdir sang pencipta. Jadi, mengelaknya merupakan sesuatu hal yang tidak bisa dilakukan. Manusia yang hidup di dunia hanya tinggal menjalaninya dengan usaha dan senantiasa memanjatkan doa.  Doa tidak akan terkabul tanpa adanya usaha sehingga diperlukan keseimbangan antara keduanya. Dalam hidup kita hanya perlu bersyukur atas segala hal yang kita alami. Sebab sang pencipta menggariskan jalan hidup setiap orang pasti ada tujuan dan hikmahnya. Jangan sampai rasa keputusasaan dalam menjalani hidup ini membuat Anda malah semakin merasa tersiksa. Ingatlah setiap orang tentunya memiliki banyak masalah dalam hidupnya. Hanya saja masalah yang Allah berikan itu bervariasi antara manusia yang satu dengan la